Rechercher dans ce blog

Thursday, September 30, 2021

Doa Menjelang Pagi di Hari Jumat - JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Hari Jumat memang termasuk hari yang dimuliakan dalam Islam, hal ini karena di dalamnya terdapat banyak keistimewaan.

Memasuki pagi pada hari Jumat, umat Islam dianjurkan untuk membaca doa sebagai berikut:

"Astagfirullahalladzi laa ilaaha illa huwal hayyul qoyyuum wa atuubu ilaihi"

Baca Juga:

Artinya: "Aku memohon kepada dzat yang tiada Tuhan selain Dia, yang Maha Hidup, Maha Kekal dan aku bertaubat kepada-Nya"

Doa di atas dianjurkan untuk dibaca tiga kali setiap Jumat pagi. Anjuran ini tercantum dalam kitab Al-Adzkar An-Nawawiyah yang dirujuk dari Hadis Anas bin Malik RA, bahwasanya Rasulullah SAW bersabda:

"Barang siapa membaca 'Astagfirullahalladzi laa ilaaha illa huwal hayyul qoyyuum wa atuubu ilaihi' sebanyak tiga kali pada Jumat pagi sebelum shalat Ghadat (Subuh), maka Allah SWT akan mengampuni dosa-dosanya meskipun sebanyak buih di lautan." (H.R. Ibnu Sinni).

Baca Juga:

Melihat keistimewaannya, maka dianjurkan rutin memperbanyak amalan tersebut di hari Jumat.(chi/jpnn)

Adblock test (Why?)


Doa Menjelang Pagi di Hari Jumat - JPNN.com
Lanjutan Lagi

No comments:

Post a Comment

Sempat Berdinding Kayu dan Tak Layak, Ini 8 Potret Kondisi Terbaru Rumah Melly Lee di Kampung Halaman - Kini … - KapanLagi.com

Sebelumnya kondisi kediaman Melly Lee di kampung halaman banyak mendapat sorotan. Jauh sebelum tenar Melly dan keluarga hanya tinggal di s...