KOMPAS.com - Tahukah Anda, kelancaran aktivitas harian ditentukan bagaimana Anda memulai hari ketika pagi tiba?
Hindari kekacauan pada pagi hati jika tak ingin hari Anda menjadi kacau dan akhirnya berpengaruh pada produktivitas Anda.
Dilansir dari Huffpost, Sabtu (5/3/2021), ada 7 kesalahan yang bisa menghambat produktivitas Anda! Apa saja?
1. Memaksa diri untuk bangun pagi
Menurut dia, anggapan tersebut keliru.
Sebab, orang-orang menjadi menyalahkan diri sendiri mengenai waktu ia bangun tidur, terutama jika mereka bangun kesiangan.
Bailey mengungkapkan, mereka yang bangun pada pukul 10 pagi benar-benar bisa seproduktif mereka yang bangun pukul 5 pagi.
Intinya, apa yang mereka lakukan ketika bangun tidur.
Baca juga: Jangan Lakukan 5 Kesalahan Ini agar Bakteri Tak Berkembang di Kulkas
2. Memulai pagi dengan terburu-buru
Salah satu ciri tindakan reaktif yakni, orang bangun tidur dan segera memeriksa ponselnya.
Sementara, tindakan proaktif ketika bangun tidur dapat meluangkan waktu untuk memikirkan prioritas atau kegiatan yang harus dilakukan pada hari itu juga. Misalnya, janjian dengan dokter atau aktivitas lainnya.
Menurut penulis "Off the Clock: Fell Less Busy While Getting More Done", Laura Vanderkam, kesalahan terbesar yang dilakukan adalah memulai hari tanpa rencana yang jelas mengenai apa yang ingin mereka lakukan.
Baca juga: INFOGRAFIK: 7 Kesalahan yang Sering Dilakukan Saat Cuci Tangan
3. Tidak memerhatikan penampilan
"Berpakaian (memerhatikan penampilan) betul-betul membantu," ujar Allcott.
7 Kesalahan di Pagi Hari yang Bikin Kacau Produktivitas - Kompas.com - KOMPAS.com
Lanjutan Lagi
No comments:
Post a Comment